Tren Pembayaran Digital untuk UMKM
Beberapa tahun terakhir, cara orang melakukan transaksi mengalami perubahan besar. Dari yang awalnya hanya cash, sekarang makin terbiasa pakai e-wallet, QRIS, hingga transfer instan. Buat pelaku UMKM, tren ini jelas membawa angin segar. Tidak hanya mempermudah proses pembayaran, tapi juga membuka peluang untuk menjangkau lebih banyak konsumen yang sudah terbiasa